harga realme c1

Realme C1 Spesifikasi dan Harga

Diposting pada

Memiliki spesifikasi yang menarik dengan dibanderol harga Rp 1,5 juta tidak heran bila HP ini menjadi pesaing berat Redmi 6A. Realme C1 hadir sebagai seri paling terjangkau  dan termurah dari sub-brand OPPO ini memang cukup menggoda untuk dimiliki. Selain memiliki spesifikasi yang cukup tinggi dengan Harga Realme C1 2019 1,5 juta tersebut kamu juga mendapatkan HP dengan desain yang kece.

Lalu seperti apakah fitur-fitur dari Realme C1 ini? Apakah memang memiliki fitur yang pewerfull dengan harga yang murah. Berikut ini kami ulas secara lengkap agar lebih tau tentang HP yang satu ini mulai dari spesifikasi lengkap realme C1, Harga, Kelebihan dan kekurangan realme C1.

Spesifikasi Lengkap Realme C1

Brand Realme
Type C1
Rilis Januari 2019
Body Dimensi 156.2 x 75.6 x 8.2 mm
Berat 168 g
Baterai Non-removable Li-Ion 4230 mAh battery
Warna Black, Blue
Layar Type IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran 6.2 inches
Resolusi 720 x 1520 pixels, 19:9 ratio (~271 ppi density)
Perlindungan Corning Gorilla Glass 3
Platform OS Android 8.1 (Oreo); ColorOS 5.2
Chipset Qualcomm SDM450 Snapdragon 450 (14 nm)
CPU Octa-core 1.8 GHz Cortex-A53
GPU Adreno 506
Penyimpanan Memori eksternal microSD, up to 256 GB (dedicated slot)
Memori Internal 16/32GB
RAM 2 GB
Kamera Utama Dual 13 MP, f/2.2, AF
2 MP, f/2.4, depth sensor
Fitur LED flash, HDR, panorama
Video 1080p@30fps
Kamera Depan Single 5 MP, f/2.2
Fitur HDR
Video
Konektivitas SIM Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
Jaringan GSM / HSPA / LTE
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot
Bluetooth 4.2, A2DP, LE
GPS Yes, with A-GPS
USB microUSB 2.0, USB On-The-Go
NFC Tidak ada
Lainnya Jack audio 3.5mm jack
Radio FM Radio
Sensor Accelerometer, proximity, compass
Harga Baru Rp 1.499.000,-
Second Rp 900.000,-

Chipset Qualcomm Snapdragon 450 Octa-core CPU

realme c1 chipset

Realme hadir membawa chipset Snapdragon 450 dengan 8-core CPU. Realme mengklaim penggunaan chipset ini dapat mempercepat rendering grafis hingga 25% dan dapat menghemat daya hingga 35% untuk penggunaan multi-tasking.

Jika pada tahun lalu realme C1 hanya tersedia varian RAM 2GB dan ROM16GB. Pada Tahun 2019, Realme C1 mendapatkan varian tambahan RAM 2GB dengan ROM 32GB. Buat kamu yang ingin storage lebih luas lagi tidak perlu khawatir, karena sudah tersedia slot untuk microSD sebagai ruang penyimpanan hingga 256GB.

Realme C2 Realme C3

Desain dan kualitas oke

realme-c1-design

Realme C1 hadir dengan pilihan 2 warna Blue Navy dan Black Mirror. Panel belakang memiliki refleksi tampilan seperti permukaan air, panel terluar yang terbuat dari 12 lapisan material komposit nano. Menghasilkan desain mulus yang tampak seperti cermin yang memantulkan cahaya dari setiap gerakannya.

Layar Poni Dengan Display Rasio 19:9

harga-realme-c1

Memiliki layar seluas 6,2 inci  dengan rasio layar hingga 88.88% dan jarak tepi 2,05 yang nyaris tanpa bezel, memberikan tampilan 17%lebih lebar untuk keperluan game dan keperluan multitasking lainnya.

Realme C1 ini menggunakan desain layar model poni pada bagian kamera depannya. Tampilan yang tampak tajam dengan keluaran warna yang tidak membuat mata lelah. Cocok untuk menikmati konten video atau bermain game. Untuk penggunaan dibawah sinar matahari, layar ini masih memiliki tingkat kecerahan yang baik dan masih bisa terlihat dengan jelas.

Kapasitas Baterai 4230mAh

harga realme c1

Dibekali dengan baterai berkapasitas 4230 mAh dan dilengkapi dengan teknologi AI Power Master yang dapat menghemat daya dari aplikasi yang tiadak digunakan sehingga menghasilkan daya baterai yang lebih tahan lama.

Realme sendiri mengatakan bahwa baterai Realme U1 ini mampu memainkan musik hingga 18 jam, memutar video hingga 15 jam, bermain game hingga 10 jam, dan browsing hingga 18 jam.

AI Dual Kamera Belakang Terbaik dikelasnya

harga-realme-c1-kamera

Untuk sektor kamera Realme U1 memiliki kamera belakang dual kamera dengan resolusi 13MP dan 2MP yang bisa menghasilkan gambar bokeh dengan efek blur yang natural seperti kamera profesional. Kamera ini juga mampu melakukan perekaman video hingga resolusi 1080p pada 30fps. Sedangkan untuk kamera depan berukuran 5MP dengan fitur AI Beauty Selfies yangbisa menghasilkan gambar lebih cerah dan tajam.

AI Facial Unlock

realme-c1-face-unlock

Walau Realme C1 tidak dibekali dengan sensor pemindai sidik jari, hal itu tidak menjadi masalah. Karena sudah ada fitur AI Facial Unlock. Dengan teknologi ini, Ai Facial Unlock mampu mendeteksi wajah secara presisi dengan 128 titik identifikasi hanya dalam waktu 0,3 detik.

Harga Realme C1 Terbaru

Buat kamu yang mau mengganti hp lama dengan Realme C1 ini cukup mengeluarkan budget Rp 1,5 juta saja untuk versi ROM 16GB. Sedangkan untuk versi ROM 32GB kamu cukup menambah 200ribu saja. Dengan spesifikasi dan fitur yang ditawarkan membuat Redmi C1 sangat cocok untuk dimiliki.

Kekurangan dan Kelebihan Realme C1

Kelebihan Kekurangan
  • Baterai besar
  • Dual Kamera yang OKE
  • Tampilan layar Poni
  • Desain Glossy
  • Tidak terdapat sensor Fingerprint
  • Kualitas Speaker yang alakadarnya
  • Tidak ada Fast Charging
[wp-review id=”1548″]

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *